oleh

Lalai Saat Berkendara, Honda Beat Hantam Belakang Mobil Terparkir Dibahu Jalan

Cianjur | bewarapakidulan.info – Sepeda motor Honda Beat warna hitam bernopol F 3818 YM yang dikemudikan anak dibawah umur, hatam bagian belakang mobil kijang Rover dengan Nopol  F.1605.WF yang terparkir di bahu jalan.

Kecelakaan tersebut, terjadi di Jalan Raya Cianjur-Bandung, tepatnya di Desa Sabandar, Kecamatan Karangtengah, Cianjur, di depan Kantor Samsat. Kamis (26/8/2021)

Informasi yang dihimpun, Sepeda motor Beat yang dikemudikan Adil (15) bersama temannya melaju dari Bandung menuju Cianjur, lengah dalam berkendara, dan akhirnya mengahatam bagian belakang mobil.

READ  Di Usianya yang Hampir Satu Abad, Nenek Ating Jualan Kopi Demi Menyambung Hidup

Tak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut, namun keduanya hanya mengalami luka ringan.

“ya memang mobil saya terparkir dibahu jalan, saat hendak mengambil STNK di kantor SAMSAT, disebrang jalan, selang beberapa menit terlihat dua orang anak menambrak belakang mobil,” kata Ended (45) pemilik mobil kijang Rover yang terparkir di pinggir jalan tersebut.

READ  Akibat Arus Pendek Listrik Satu Rumah dan Isinya Ludes Dilalap Si Jago Merah

IMG 20210826 WA00642

Sambung Ended, keduan anak tersebut lalu diantarkan pada pihak keluarga berikut sepeda motornya.

“kedua anak itu kita bawa ke pihak keluarga berikut sepeda motornya dan akan kita musyawarahkan secara kekeluargaan,” sambung dan pungkasnya.

Adapu kerusakan pada kedua kedaraan tersebut, sepeda motor Honda Beat mengalami rusak parah dan mobil kijang hanya bagian belakang.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

4 komentar